Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Pendampingan dan Pengawalan Pendistribusian BLT untuk 100 KPM

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Pendampingan dan Pengawalan Pendistribusian BLT untuk 100 KPM

    JEMBER – Pelaksanaan penyaluran bantuan langsung tunai (BLT) yang bersumber dari dana desa (DD) dilakukan di balai Desa Lampeji Kecamatan Mumbulsari Kabupaten Jember, untuk 100 Keluarga penerima manfaat (KPM).

    Pelaksanaan pendistribusian tersebut dilakukan oleh petugas dari PT. Pos Indonesia didampingi perangkat desa, Babinsa dan Bhabinkamtibmas.

    Danramil 0824/10 Mumbulsari Kapten Inf Syaifudin dalam wawancaanya pada Sabtu 09/03/2024 memenarkan adanya kegiatan tersebut, saya memerintahkan Babinsa untuk melakukan pendampingan dan pengawalan, agar penyaluran berjalan tertib, lancar dana man.

    Sekaligus kita menjamin bahwa program bantuan sosial tersebut sebagai program pemerintah dalam pengendalian inflasi dapat berjalan sebagaimana harapannya dan tepat sasaran. Tegas Danramil.

    Menyikapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember  Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso mengapresiasi kegiatan yang dilaksankan jajarannya tersebut, saya sangat mendukung dilakukannya pengawalan, dalam menjamin ketertiban dan keamanannnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Kerja...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Bersinergi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Satgas Yonzipur 8/SMG Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia
    Kapusbintal TNI: Peningkatan Ekonomi Mustahik Melalui UMKM
    Tim Persit Puspenerbad Juara Lomba Voli Antar Cabang Sejajaran PG Mabesad
    Penyuluhan Kesehatan Semarakkan HUT Ke-56 Puskes TNI
    Muspika Pakusari Monitoring TPPS, Sekaligus Serahkan PMT Kepada Ibu Hamil dan Balita

    Tags